Ujian Praktek Seni rupa 2012-2013 SMPN 14 Depok

Ujian Praktek Seni rupa kls IX SMPN 14 Depok, membuat Topeng dengan pilihan bahan dari bubur koran, tissue, kertas kantong semen dll yang penting bahan murah, mudah didapat. Caranya mereka membuat cetakan positif topeng dulu dari tanah liat atau lilin mainan, setelah jadi dilapisi bubiur koran, atau tissue yang dicampur lem kayu, susun terap sampai tebal, tunggu kering lalu lepas hasil cetakannya. Kemudian diberi warna dan ornamen.

Lihat Video Ujian Praktek Seni Rupa

Tuliskan Komentar anda